Thursday 28 January 2016

Explore pegunungan Bandung dan Subang Selatan



Gunung Bukit Tunggul merupakan sebuah gunung yang terdapat di pulau Jawa, Indonesia. Gunung Bukit Tunggul mempunyai ketinggian setinggi 2.209 meter. Gunung ini merupakan salah-satu sisa dari hasil letusan besar Gunung Sunda di Zaman Prasejarah.

Tuesday 26 January 2016

CARA PACKING UNTUK NAIK GUNUNG YANG BENAR || Warna Alam


CARA PACKING UNTUK NAIK GUNUNG YANG BENAR- Seperti yang selalu saya katakan, bahwa mendaki gunung perlu pengetahuan yang cukup dan persiapan yang matang. Salah satu hal yang harus diketahui oleh para pendaki adalah cara packing barang kedalam tas gunung atau yang biasa disebut tas carrier dengan benar. Apabila dalam packing barang-barang bawaan kedalam tas carrier salah, maka bisa menyebabkan tas menjadi berat atau juga tas menjadi tidak seimbang. Jika hal tersebut terjadi tentu akibatnya akan membahayakan si pendaki itu sendiri.

Cara Menentukan Arah Mata Angin || Warna Alam

Berkunjung ke suatu daerah baru akan bisa  menimbulkan suatu kebingungan bagi anda dalam menentukan arah mata angin. Arah kok rasanya berubah dan tiba-tiba kita tidak tahu mana utara selatan timur dan barat.

Monday 25 January 2016

MATERI DASAR TEKNIK PANJAT TEBING || Warna Alam

        I.         
   SEJARAH FEDERASI PANJAT TEBING INDONESIA
            FPTI didirikan pada tanggal 21 April 1988, dengan dukungan beberapa pengurus cabang serta pengurus daerah lain. Dengan tujuan menciptakan pemanjat indonesia yang mampu berprestasi baik ditingkat nasional maupun internasional.
Sebagai pendamping pemerintah dalam pembinaan dan pengembangan kegiatan panjat tebing indonesia, FPTI berada di bawah koordinasi Menteri Pemuda dan Olah raga sesuai rapat Paripurna Nasional I tahun 1991, Tahun 1992 sudah direncanakan menjadi anggota Komite Olahraga Nasional (KONI) dan Union Internasional Des Associations D`Alpinisme (UIAA)

Friday 22 January 2016

MT. Munara || Warna Alam


          Pendakian Gunung Munara 1119 mdpl ini dilakukan pada 21 Januari 2016, disaat gunung-gunung kawasan taman nasional tertutup untuk pendakian karena faktor cuaca. Jaraknya yang tidak terlalu jauh dari Jakarta, Depok, Bogor, Tangerang, dan Tangerang Selatan merupakan salah satu faktor menjadi ramainya pendaki ke Gunung Munara, bisa dikatakan Munara ini adalah pelarian obat kangen mendaki gunung disaat musim hujan.

Wednesday 20 January 2016

memberikan motivasi tersendiri || Warna Alam

Gunung merupakan sebuah tempat dimana kita dapat banyak belajar kepada alam raya, tentang kebijaksanaan dan kedamaian hati, serta makna dari kehidupan yang kita jalani. Pendakian gunung-gunung tinggi banyak mengajarkan kepada manusia tentang berbagai hal dalam kehidupan. Banyak pendaki yang menjadi lebih bijaksana setelah belajar pada alam dalam setiap pendakian gunung yang dilakukannya. Gunung seperti sebuah surga yang selain memberikan kita pesona keindahan, juga memberi pelajaran tentang kehidupan.

Buat rekan-rekan || Warna Alam

Tabung Infaq Warna Alam


Istilah Shadaqah, Zakat dan Infaq menunjuk kepada satu pengertian yaitu sesuatu yang dikeluarkan. Zakat, Infaq dan Shadaqah memiliki persamaan dalam peranannya memberikan kontribusi yang signifikan dalam pengentasan kemiskinan. Adapun perbedaannya yaitu zakat hukumnya wajib sedangkan infaq dan Shadaqah hukumnya sunnah. Atau Zakat yang dimaksudkan adalah sesuatu yang wajib dikeluarkan, sementara Infaq dan Shadaqah adalah istilah yang digunakan untuk sesuatu yang tidak wajib dikeluarkan. Jadi pengeluaran yang sifatnya sukarela itu yang disebut Infaq dan Shadaqah. Zakat ditentukan nisabnya sedangkan Infaq dan Shadaqah tidak memiliki batas, Zakat ditentukan siapa saja yang berhak menerimanya sedangkan Infaq boleh diberikan kepada siapa saja.

Tuesday 19 January 2016

ASAL MULAH PENCINTA ALAM INDONESIA || Warna Alam

ASAL MULAH PENCINTA ALAM INDONESIA

Tahun 2014 ini, genap sudah organisasi pencinta alam di Indonesia berumur 54 thun. Sejak kehadirannya pada dekade 60-an, organisasi pencinta alam di Indonesia makin meningkat dengan pesat. Baik itu perorangan maupun kelompok. Peminatnya terus bertambah , tidak hanya dari kota-kota besar tapi sudah tersebar sampai ke pelosok Nusantara. Menurut catatan PIPA ( Pusat Informasi Pecinta Alam, suatu wadah yang pernah didirikan oleh LIPI – Lembaga Ilmu Pengetahuan Indonesia ada sekitar 1500 perhimpunan pencinta alam di Indonesia. Itu pada tahun 1995, entah sekarang, yang jelas statistik itu pasti membengkak lagi.

MATERI-MATERI DALAM PECINTA ALAM || Warna Alam


MATERI- MATERI PECINTA ALAM
THAB ( Tekhnik Hidup di Alam Bebas )
A. Packing
B. Bivoack
C. Pengenalan medan
D. Survival
PENGETAHUAN FLORA DAN FAUNA
A. FLORA
B. FAUNA
PPGD (Pertolongan Pertama Gawat Darurat)

Teknik Jungle Survival || Warna Alam

Survival
TEKNIK JUNGLE SURVIVAL

Secara umum, materi materi yang ada di dalam pendidikan dasar seorang pencinta alam adalah untuk bertahan hidup. Entah itu mounteneering, panjat tebing, psikologi alam bebas, konservasi sumber daya alam, PPGD, dan lain lain.

Sunday 17 January 2016

Forum Orientasi Alam (FRONTAL) || Warna Alam

buang lah pada tempatnya
Forum Orientasi Alam (FRONTAL) Present:
Luangkan sedikit waktu untuk berbagi keindahan lingkungan yang bersih, mari kita berpartisipasi dalam kegiatan bertajuk "BEBERSIH MANGLAYANG" yang Insya Allah akan diselenggarakan pada:
Minggu 24 Januari 2016
@07.00 WIB - selesai,
Dengan aksi nyata mari tunjukan kecintaan kita terhadap lingkungan dimulai dari yang terdekat, demi menanamkan kembali "Kebersihan Sebagian Dari Iman".
Sumbangsih: @10K
Fasilitas: cemilan dan akses menuju rute kegiatan

Kumpulan || Warna Alam

saat di curug cijalu

Assalamu'alaikum Wr. Wb
Diberitahukan kepada rekan-rekan ini adalah hasil rapat pertemuan hari minggu, 17 Januari 2016
Agenda : Penentuan struktur keorganisasian
Dewan Pengurus warna alam terdiri dari:
1. Pengurus inti
Ketua: Atang Suhayat
Wakil Ketua: Gifari Ardiansyah Pradana
Sekretaris 1: Popon Widyasari
Sekretaris 2: Ira Sri Rahayu
Bendahara 1: Restu Ratna Sari
Bendahara 2: Heryanto
2. Seksi Bidang
* Ketua bidang I Keorganisasian: Agus
- sie. Bidang humas:___